Universitas Muslim Nusantara (UMN) Al Washliyah bersama Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menggelar Focus Group Discussion (FGD) bertajuk “Carbon Storage: Peningkatan Perekonomian Masyarakat di Kawasab Hutan Mangrove”. Kegiatan ini dilaksanakan di Ruang Rapat salim Siregar, Kampus Arsyad Thalib Lubis, …
Universitas Muslim Nusantara (UMN) Al Washliyah melakukan audiensi resmi dengan Pemerintah Kabupaten Batu Bara, Sumatera Utara, dalam rangka menjalin kerja sama strategis yang ditandai dengan rencana penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU). Audiensi berlangsung di Kantor Bupati Batu Bara pada Rabu, 7 …
Universitas Muslim Nusantara (UMN) Al Washliyah meraih capaian membanggakan setelah berhasil meraih Akreditasi Instituti Perguruan Tinggi (AIPT) Unggul berdasarkan Surat Keputusan BAN-PT Nomor 2128/SK/BAN-PT/Ak/PT/IV/2025. Keputusan ini diumumkan secara resmi oleh BAN-PT pada Selasa (22/4), setelah melalui proses asesmen lapangan dan …
Universitas Muslim Nusatara (UMN) Al Washliyah berkomitmen kuat dalam meningkatkan kuantitas dan kualitas publikasi dosen-dosennya di skala nasional dan internasional. Untuk itu, Lembaga Penelitian dan Publikasi Ilmiah (LPPI) UMN Al Washliyah bekerjasama dengan Perkumpulan Menulis dan Meneliti Bagi Pendidik (Kummite) …
Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDIKTI) Wilayah I mengadakan Bimbingan Teknis (Bimtek) Pembuatan Proposal Hibah Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat Tahun 2025. Kegiatan ini dilaksanakan secara hybrid di Auditorium Udin Sjamsuddin-Djalaluddin Lubis, Universitas Muslim Nusantara (UMN) Al Washliyah dan zoom meeting …
Universitas Muslim Nusantara (UMN) Al Washliyah menggelar acara Pengukuhan Guru Besar sekaligus Wisuda Sarjana, Magister dan Profesi Angkatan ke 55 Tahun Akademik 2024-2025. Kegiatan dilaksanakan di Auditorium Udin Sjamsuddin-Djalaluddin Lubis, Kampus Syeikh H. Muhammad Yunus, UMN Al Washliyah (27/2/2025). Dalam …
Universitas Muslim Nusantara (UMN) Al Washliyah mencatatkan prestasi gemilang dengan meraih 5 penghargaan dalam Anugerah LLDikti Wilayah I Tahun 2025. Acara yang berlangsung di Hotel Truntum Padang ini merupakan bagian dari Rapat Kerja Wilayah (Rakerwil) LLDikti Wilayah I Sumatera Utara …
Universitas Muslim Nusantara (UMN) Al Washliyah menjalin kerjasama melalui penandatanganan Nota Kesepahaman (MoU) dengan Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kota Medan dan Dewan Pimpinan Wilayah Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (DPW APKASINDO) Sumatera Utara. Acara ini berlangsung di Ruang Rapat Salim …
Universitas Muslim Nusantara (UMN) Al Washliyah mengadakan workshop bertajuk “Pengembangan Mutu Perguruan Tinggi dan Pengembangan Kurikulum Berbasis Outcome Based Education (OBE)”. Kegiatan ini dilaksanakan secara hybrid dan dihadiri oleh seluruh dosen UMN Al Washliyah (15/2). Rektor UMN Al Washliyah, Dr. …
Universitas Muslim Nusantara (UMN) Al Washliyah melaksanakan penyerahan SK mengajar dosen semester genap TA. 2024-2025. Kegiatan ini berlangsung di Aula OK Usman, Kampus Abdurrahman Syihab (23/1/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh seluruh dosen di lingkungan UMN Al Washliyah. Pada kesempatan ini …










